Friday, May 01, 2009

Kacang Rebus Membahayakan?

kacang rebus

Saya ini maniak kacang rebus. Tapi akhir-akhir ini istri melarang saya makan kacang rebus lagi. Katanya mengundang banyak penyakit.

Sebenernya kacang itu kandungan lemaknya ga membahayakan. Hanya saja, kalau dirumah ada kacang rebus, trus istri saya meninggalkan Vanessa mungkin ke kamar mandi atau ke dapur, saya jadi suka lupa jagain Vanessa. Keasikan makan kacang rebus. Alhasil, sekali pernah, ketika lagi belajar merangkang, tiba-tiba Vanessa maju dan kejedot tembok, lalu bunyinya terdengar, dan saya sedang asik makan kacang rebus, anda tahu lah apa yang terjadi, hehehe... Maap yah Vanessa...

Kesimpulan: Kacang rebus membahayakan karena anda bisa lupa diri kala menikmatinya.

Kategori

info (205) foto (133) komentar ga penting (128) fotografi (123) Technology (104) Kantor (95) website (88) blog (84) Jakarta (78) comic strip (75) bisnis (71) karir (51) suara hati (51) senda-gurau (50) wisata (38) Bekasi (37) Internet (34) manajemen (31) kuliner (22) selebritis (21) soccer (21) Navision (20) iklan (14) kasus (14) sql server 2005 (13) buku (11) Greeting (10) movie (10) komik strip (9) novel (9) programming (9) televisi (9) Banjir (8) VCD/DVD (8) kopi (8) Vanessa (7) billiard (7) hypermarket (7) bogor (6) kesehatan (6) rumah (6) old document (5) Terios (4) basket (4) guru (4) Axapta (3) bioinformatika (3) azure (1)

My Instagram