Tuesday, January 31, 2012

Hidup itu Adil

 

Ketika dijalan dan kedapatan macet total lalu melihat polisi tidak bisa berbuat apa-apa, dalam hati, saya kesal minta ampun. “Hei pak Polisi. Lakukan sesuatu!!”, begitu suara bisikan dalam hati penuh emosi yang sering terungkap.

Tapi hidup itu adil.

Ketika sistem aplikasi backoffice berjalan lambat, semua user susah untuk entri data dan saya tidak bisa berbuat apa-apa, saya jadi merasa di sisi pak Polisi yang tidak bisa berbuat apa-apa terhadap kemacetan total yang pernah saya alami. Semua pada komplain. Tapi tidak bisa berbuat apa-apa karena belum ada solusi yang tepat dan hanya bisa mengurangi hal-hal yang mengakibatkan sistem lambat tapi belum berdampak banyak.

Kategori

info (205) foto (133) komentar ga penting (128) fotografi (123) Technology (104) Kantor (95) website (88) blog (84) Jakarta (78) comic strip (75) bisnis (71) karir (51) suara hati (51) senda-gurau (50) wisata (38) Bekasi (37) Internet (34) manajemen (31) kuliner (22) selebritis (21) soccer (21) Navision (20) iklan (14) kasus (14) sql server 2005 (13) buku (11) Greeting (10) movie (10) komik strip (9) novel (9) programming (9) televisi (9) Banjir (8) VCD/DVD (8) kopi (8) Vanessa (7) billiard (7) hypermarket (7) bogor (6) kesehatan (6) rumah (6) old document (5) Terios (4) basket (4) guru (4) Axapta (3) bioinformatika (3) azure (1)

My Instagram