Thursday, May 20, 2010

Microsoft Dynamic Navision VS Axapta

Jika anda sedang dalam proses memilih antara Navision dengan Axapta, berikut komparasi penilaian pribadi saya yang bisa jadi pertimbangan.
Navision
good
  • Murah.
  • Instalasi gampang.
  • Memiliki modul Accounting-Finance yang bagus.
jelek
  • Manajemen usernya parah.
  • Bahasa pemrogramannya seperti pascal. Tidak object oriented alias tidak high class.
  • Kalau koneksi jaringan putus, programnya langsung eror.
  • Tidak bisa dijalankan di database kelas tinggi. Hanya bisa di database kelas menengah yaitu SQL Server.
  • Production Order-nya payah. Tidak ada BOM Designer seperti di Axapta. Untuk Manufacturing, Navision kurang bisa dihandalkan.
Axapta
good
  • Manajemen usernya bagus, gampang dan variatif.
  • Bahasa pemrogramannya seperti C++/C#/JAVA. Sangat berkelas.
  • Bisa jalan di Database Oracle. Di SQL Server pun bisa dijalankan dengan sql server clustering.
jelek
  • Mahal.
  • Instalasi susah. Harus menggunakan active directory. Sedangkan implementasi Active directory pun juga tidak murah, karena perangkat kerasnya tidak bisa support dibawah Windows ME lagi, harus support Windows XP dan diatasnya.
  • Ribet karena terlalu banyak modul yang tidak bermanfaat.
  • Kalau buat report, sangat menyakitkan. Bagi yang terbiasa dengan Crystal Report, membuat Report dengan Axapta sangatlah menyebalkan.
--
That's it. Semoga berguna.

Kategori

info (205) foto (133) komentar ga penting (128) fotografi (123) Technology (104) Kantor (95) website (88) blog (84) Jakarta (78) comic strip (75) bisnis (71) karir (51) suara hati (51) senda-gurau (50) wisata (38) Bekasi (37) Internet (34) manajemen (31) kuliner (22) selebritis (21) soccer (21) Navision (20) iklan (14) kasus (14) sql server 2005 (13) buku (11) Greeting (10) movie (10) komik strip (9) novel (9) programming (9) televisi (9) Banjir (8) VCD/DVD (8) kopi (8) Vanessa (7) billiard (7) hypermarket (7) bogor (6) kesehatan (6) rumah (6) old document (5) Terios (4) basket (4) guru (4) Axapta (3) bioinformatika (3) azure (1)

My Instagram